Berikut Tarif Tol Jakarta Merak Setelah Mengalami Kenaikan

Berikut Tarif Tol Jakarta Merak Setelah Mengalami Kenaikan

Sebelum kita membahas tarif tol Jakarta merak setelah adanya kebijakan kenaikan tarif. Mari kita bahas mengenai beberapa info tentang jalan ini. Tol Jakarta-Merak adalah jalan tol sepanjang sekitar 72 km yang menghubungkan Jakarta dengan pelabuhan Merak di Banten dan dikelola oleh PT Astra Tol Nusantara.

Tol ini memudahkan akses transportasi antara Jakarta dan daerah-daerah di barat laut Pulau Jawa, serta mempercepat distribusi barang dari dan menuju pelabuhan Merak. Ada beberapa gerbang tol di sepanjang jalan tol ini, dan biaya tolnya tergantung pada jarak yang ditempuh.

Cek Harga Daihatsu Xenia

Cek Tarif Tol Jakarta-Merak Golongan I 2023

Terdapat dua ruas yang bisa anda lalui yaitu Jakarta-Tangerang dan Tangerang-Merak. Berikut tarifnya untuk semua kendaraan Golongan I.

Ruas Tol Jakarta-Tangerang

Informasi dibawah menjelaskan tarif dari asal gerbang tol dan tujuan.

Asal Gerbang Tol Karawaci Timur

  • Tujuan Tomang IC : Rp5.500
  • Tangerang : Rp2.500
  • Tangerang Barat : Rp2.500
  • Ramp Kebon Jeruk : Rp6.500
  • Kembangan : Rp5.500

Asal Gerbang Tol Tomang IC

  • Tujuan Tangerang : Rp5.500
  • Karawaci Barat : Rp5.500
  • Tangerang Barat : 5.500
  • Cikupa : Rp7.000

Asal Gerbang Kebon Jeruk

  • Tujuan Karawaci Barat : Rp5.500
  • Tangerang : Rp5.500
  • Tangerang Barat : Rp5.500

Gerbang Tol Tangerang

  • Kembangan : Rp5.500
  • Tangerang Barat : Rp2.500
  • Karawaci Barat : 2.500
  • Kebon Jeruk : 5.500

Ruas Tol Tangerang Merak

Seperti diatas, Informasi dibawah menjelaskan tarif dari asal gerbang tol dan tujuan.

Cikupa

  • Tujuan Balaraja Timur : Rp.2.500
  • Balaraja Barat : Rp5.000
  • Cikande : Rp13.500
  • Ciujung : Rp18.500
  • Serang Timur : Rp26.500
  • Serang Barat : Rp30.000
  • Cilegon Timur : Rp36.500
  • Cilegon Barat : Rp41.500
  • Merak : Rp44.000

Asal Gerbang Tol Merak

  • Cikupa : 44.000
  • Balaraja Timur : Rp41.000
  • Balaraja Barat : Rp39.000
  • Cikande : Rp30.500
  • Ciujung : Rp25.500
  • Serang Timur : Rp17.500
  • Serang Barat : Rp14.000
  • Cilegon Timur : Rp7.500

Gerbang Tol Cilegon Timur

  • Cikupa : 36.500
  • Balaraja Timur : Rp33.500
  • Balaraja Barat : Rp31.500
  • Cikande : Rp23.000
  • Ciujung : Rp18.000
  • Serang Timur : Rp10.000
  • Serang Barat : Rp6.500
  • Cilegon Barat : Rp5.000
  • Merak : Rp7.500

Serang Timur

  • Cikupa : Rp26.500
  • Balaraja Timur : Rp24.000
  • Balaraja Barat : Rp21.500
  • Cikande : Rp13.000
  • Ciujung : Rp8.000
  • Serang Barat : Rp3.500
  • Cilegon Timur : Rp10.000
  • Cilegon Barat : Rp15.000
  • Merak : Rp17.500

Ciujung

  • Cikupa : Rp18.500
  • Balaraja Timur : Rp16.000
  • Balaraja Barat : Rp13.500
  • Cikande : Rp5.000
  • Serang Timur : Rp8.000
  • Serang Barat : Rp11.500
  • Cilegon Timur : Rp18.000
  • Cilegon Barat : Rp23.000
  • Merak : Rp25.500

Cikande

  • Cikupa : Rp13.500
  • Balaraja Timur : Rp11.000
  • Balaraja Barat : Rp8.500
  • Ciujung : Rp5.000
  • Serang Timur : Rp13.000
  • Serang Barat : Rp16.500
  • Cilegon Timur : Rp23.000
  • Cilegon Barat : Rp28.000
  • Merak : Rp30.500

Balaraja Barat

  • Cikupa : Rp5.000
  • Balaraja Timur : 2.000
  • Cikande : 8.500
  • Ciujung : Rp13.500
  • Serang Timur : Rp21.500
  • Serang Barat : Rp25.000
  • Cilegon Timur : Rp31.500
  • Cilegon Barat : Rp37.000
  • Merak : Rp39.000

Balaraja Timur

  • Cikupa : 2.500
  • Balaraja Barat : Rp2.000
  • Cikande : Rp11.000
  • Ciujung : Rp16.000
  • Serang Timur : Rp24.000
  • Serang Barat : Rp27.500
  • Cilegon Timur : Rp33.500
  • Cilegon Barat : Rp39.000
  • Merak : Rp41.000​​​​​​​

Baca Juga : Tarif Tol Jakarta Bandung

Itulah rincian tarif tol Jakarta Merak, pastikan untuk senantiasa mengecek kondisi kendaraan dan service berkala di bengkel resmi Daihatsu agar tetap aman dan nyaman saat bepergian

Kunjungi dealer resmi Astra Daihatsu untuk mendapatkan mobil Daihatsu dengan harga terbaik. Dapatkan juga spesifikasi dan harga lengkap mobil Sigra, Gran Max, Luxio, hingga mobil yang cocok untuk anak muda yaitu Sirion.
​​​​​​

Donate Help donate if the article is useful. Donations will be used to renew the domain, Thank you.
Baca Juga
SHARE
Subscribe to get free updates

Related Posts

Post a Comment